Friday, 1 May 2015

Cara Install 2 BBM di HP Android dengan Mudah


Perlu kita ketahui bahwa setelah BBM update terbaru ke versi 8, banyak pengguna BBM mengeluh karena HP-nya menjadi sangat lemot, selengkapnya baca di Download BBM Versi 7 dan Cara Downgrade BBM ke Versi 7, meskipun dengan BBM versi 8 memiliki lebih banyak fitur-fitur daripada versi 7, misalnya saja BBM Channel, Toko, BBM Call, dll.

  1. Install dahulu BBM versi resmi dari Google Play
  2. Install aplikasi RAR for Android (jika belum ada) untuk membuka file, download disini: Play Store,
  3. Download file .rar BBM2 dan/atau BBM3 (password .rar : pusatteknologi)
  4. Ekstrak file yang sudah didownload dengan RAR for Android
  5. Install BBM2, dan BBM3 (jika menggunakan 3 BBM sekaligus)
  6. Kemudian login dengan id dan pin berbeda pada tiap BBM yang sudah terinstall
  7. Selesai
Sobat bisa juga install lewat komputer PC atau laptop, caranya download file BBM2 dan BBM3 di ektrak dulu di komputer kemudian file tersebut ditransfer ke file manager / memori SDCard HP, kemudian buka file BBM2 dan BBM3 dari hp dan ikuti petunjuknya.
Sekarang anda telah menggunakan lebih dari satu BBM dalam 1 ponsel Android milik anda. Jika HP anda lambat laun akan menjadi lemot tentu ini bukan hal yang aneh, karena semakin banyak aplikasi yang terinstall dalam ponsel, tentu akan semakin menambah beban ponsel itu sendiri. Selamat mencoba!

Sumber http://pusatteknologi.com/cara-install-2-bbm-di-hp-android.html
Share:

Blog Artikel